Arsip Blog

Dampak negatif dari sikap terlalu mencintai

hujan-love.jpg Mencintai ya memang boleh, tapi kalau bersikap keterlaluan atau berlebihan dalam mencintai sang kekasih, apakah itu boleh??

nah. . Untuk menjawab permasalahan diatas blog riedwhan akan memberikan sebuah artikel tentang Dampak negativ dari sikap terlalu mencintai mudah-mudahan saja, ini bisa menjadi renungan buat kita..

dan inilah beberapa dampak dari sikap terlalu mencintai sang kekasih yang harus anda ketahui, mari disimak!

1. Tak Punya Kehidupan Sosial- Sangatlah tidak bijak apabila Anda selalu menghabiskan waktu bersama dengan si calon kekasih atau kekasih. Hal ini hanya akan membuat Anda terlihat sangat ‘mudah’ didapatkan olehnya. Meluangkan waktu bersama tiap minggunya sudah cukup dan usahakan tetap memiliki kehidupan sosial yang terpisah.

2. Mengesampingkan Keluarga- Banyak wanita yang sedang menjalin hubungan cinta lebih mementingkan kekasih dibandingkan keluarganya. Anda pun lebih memilih pergi dengan pasangan dibandingkan menghadiri acara keluarga dengan keluargan besar. Anda perlu ingat, keluarga harus tetap diprioritaskan karena merekalah yang selalu ada dalam kondisi apapun.

3. Rela Dijadikan Asisten- Ketika si dia sering kali meminta bantuan untuk menyelesaikan urusannya, Anda harus ingat status Anda adalah pacar dan bukan asistennya. Berikan peringatan tegas kepadanya, dan biarkan ia membuktikan diri kalau memang pantas menjadi pendamping Anda, bukan atasan.

4. Pamer Kemesraan- Anda pasti senang ketika kekasih Anda melakukan hal- hal romatis dengan mengirim bunga atau membelikan hadiah-hadiah lainnya, tetapi bukan berarti itu semua bisa diceritakan ke semua orang. Akan dimaklumi bila Anda adalah pasangan baru, namun akan terlihat menganggu kalau Anda selalu 'pamer' akan hal itu. Bukankah lebih baik kalau itu menjadi rahasia Anda dan pasangan?

nah? Setelah membaca beberapa dampak yang mungkin terjadi saat kita bersikap terlalu mencintai??

bagaimana perasaan anda?

5 komentar :

  1. RuMaHnyA PlaTfoRm jAvA11 Mei 2013 pukul 01.26

    Pertamax sob:grin:
    nice post gan, tapi kayaknya itu bukan ane bangeetz......:mrgreen:

    BalasHapus
  2. merdian dwi priambodo11 Mei 2013 pukul 03.15

    Assalamuallaikum.wr.wb
    Mantap sob . .
    Maaf lama gk berkunjung sob. .
    Masalahnya tugas sekolah numpuk setelah prakerin. . .
    Jadi gitu deh . .
    Ooiya jangan lupa kunbalnya sob. .
    Kedatanganmu akan saya tunggu. . .

    BalasHapus
  3. askum..nyimak sob. ane tunggu digubug ane

    BalasHapus
  4. thaliban alcharish12 Mei 2013 pukul 13.58

    Hadir sob, di kunjungan pagiku!

    Gk punya pacar sob! Jadi nyantai2 aja!

    BalasHapus
  5. The video game Skyrim is available for psuahcre at 12:01AM November 11th, 2011. It may seem like the 10th because of Its midnight release, but in fact, is the 11th.

    BalasHapus

Distributed by Gooyaabi Templates | Designed by OddThemes